Pernahkah kamu mendengar kata menulis atau mungkin penulis?
Apa yang menjadi reaksi pertamamu saat mendengarkannya?
Apakah kamu merasa biasa saja atau wow. Okay kalo kamu menanggapinya hanya
biasa saja, kamu perlu membaca secara tuntas artikel ini. Pasalnya tulisan ini
saya buat agar kamu dapat memahami apa itu menulis. Sehingga penilaian kamu
tentang penulis itu sedikit atau bahkan meningkat drastis. Jika kamu menanggapi
bahwa menulis itu sebuah hal yang wow, wah kamu luar biasa kawan.
Jadi apakah itu menulis.
A.
Pengertian
Menulis
Menulis merupakan sebuah hal yang dimana seseorang itu menuangkan isi hatinya ke dalam bentuk tulisan, sehingga maksud hatinya bisa diketahui banyak orang orang melalui tulisan yang dituliskan. Kemampuan seseorang dalam menuangkan isi hatinya ke dalam sebuah tulisan sangatlah berbeda, dipengaruhi oleh latar belakang penulis itu sendiri. Dengan demikian, mutu atau kualitas tulisan setiap penulis berbeda pula satu sama lain. Namun, satu hal yang penting bahwa terkait dengan aktivitas menulis, seorang penulis harus memperhatikan kemampuan dan kebutuhan pembacanya. Jadi setiap penulis itu mempunyai ciri khas masing-masing sesuai dengan bagaimana penulis itu sendiri menuangkannya.
B.
Manfaat Menulis
Manfaat
dari menulis itu sendiri banyak sekali lho, baik untuk anak-anak hingga dewasa.
Apa saja kah itu :
1.
Menulis membuka pikiran dan
menuangkan ide yang terpendam yang terkadang sulit diungkapkan pada sesama
2.
Sebagai jembatan dalam
berkomunikasi dengan diri sendiri maupun dengan orang lain
3.
Mengasah berpikir otak dan
menjadikan lebih kritis
4.
Mengasah tata bahasa sehingga
public speaking semakin bagus
5.
Meningkatkan daya ingat seseorang
6.
Meningkatkan konsentrasi dan fokus
7.
Menghindari stress
8.
Sebagai sumber pendapatan
9.
Sebagai sarana pengembangan diri
maupun wawasan seseorang
10. Menambah
relasi maupun teman